Kelas 2 (Tema 2 Subtema 2 PB 2)
PEMBELAJARAN 2 TEMA 2 SUBTEMA 2 BERMAIN DI RUMAH TEMAN
Mari belajar tentang gerakan alam seperti
1.
Angin sepoi sepoi
2.
Air mengalir
3.
Daun bergoyang
4.
Pohon tertiup angin
5.
Kupu kupu terbang
6.
Dll
Gerakan angin sepoi-sepoi harus dilakukan dengan
mempertimbangkan gerakan angin. Karena angin merupakan unsur yang tidak dapat
dilihat oleh mata, tapi dirasakan oleh tubuh, maka, pertimbangan ini harus pula
dimasukkan ketika kita menentukan gerakan yang kita percaya dapat meniru
gerakan angin sepoi-sepoi.
BENDA
PADAT
Pengertian benda padat
adalah benda (barang) yang wujudnya padat dan mempunyai bentuk tertentu.
Contoh benda padat adalah batu, besi, kertas, logam dan kayu.
Apa saja sifat-sifat
benda padat? Berikut adalah sifat dan ciri-ciri benda padat, baik dari
bentuknya, volume, jarak partikel dan gaya tarik penyusunnya.
- Bentuknya
padat
- Tidak
dipengaruhi wadahnya
- Memiliki
volume yang tetap
- Jarak
antar partikel sangat rapat
- Gaya
tarik antar partikel kuat
- Partikel
zat padat tersusun secara teratur
- Bisa
diubah dengan perlakuan tertentu
- Menempati
ruang
Comments
Post a Comment